Faktor Penyebab Penyakit Varikokel - Salam sejahter bagi kita semua, semoga Alloh SWT. senantiasa memberikan kesehatan dan keberkahan di dalamnya kepada kita semua, aamiin. Berikut ini akan kami sajikan informasi mengenai penyebab atau pemicu penyakit varikokel yang menyerang kaum pria. Simak sajian lengkapnya berikut ini.
Faktor Penyebab Penyakit Varikokel
Varikokel adalah varises yang terjadi dalam skrotum pria atau terjadinya pembesaran pembuluh darah balik/ pembuluh darah vena sehingga terjadi akumulasi darah karena aliran balik darah yang buruk ke jantung. Hal ini terjadi akibat adanya gangguan pada katup dalam pembuluh vena skrotum.
Vena merupakan pembuluh darah yang mengalirkan darah dari bagian tunuh kembali ke jantung, vena berisi katup yang menjaga darah mengalir dalam arah yang benar. Akan tetapi, jika katup tersebut mengalami masalah, maka aliran darah akan berbalik ke belakang dan berkumpul di vena, sehingga hal inilah yang mengakibatkan vena membengkak. Sedangkan faktor abnormal penyebab terjadinya penyakit varikokel ini adalah karena kurangnya katup pada pembuluh balik tersebut.
Sekitar 98% penyakit varikokel terjadi di sisi kiri, hal ini terjadi karena testis kiri berjalan secara vertikal ke vena ginjal, sedangkan vena testis kanan mengalir langusng ke vena cava inferior Sebuah varikokel sekunder karena kompresi drainase vena testis. Penyakit pada panggul dan perut merupakan masalah yang pasti ketika varikokel sisi kanna yang didiagnosa pada pasien lebih tua dari 40 tahun.
Salah satu penyebab penyakit varikokel sekundera adalah "Nutcracker syndrome", yaitu merupakan suatu kondisi di mana arteri mesentrika superior menekan vena renalis kiri, menyebabkan tekanan meningkat sehingga menimbulkan transmisi mundur/surut ke dalam pampiniform plexus kiri. Penyebab paling umum adalah karsinoma sel ginjal (alias hypernephroma) diikuti oleh fibrosis retroperitoneal atau adhesi
Varikokel sering terjadi selama pubertas, varikokle berkembang secara perlahan dan mungkin tidak menimbulkan gejala apapun. Mereka yang sering didiagnosis adalah pasien penderita penyakit varikokel yang berusia 15-30 tahun dari semua laki-laki, dan 40% tari pria subur. Namun, varikokel dalam saru testis dapat mempen garuhi produksi sperma pada kedua belah pelir/testis, sehingga penyakit varikokel ini menjadi pemicu terjadinya kemandulan pada pria.
Solusi untuk mengatasi penyakit varikokel
"Cara mengatasi penyakit varikokel" dapat kita lakukan melalui metode pengobatan yang sederhan dan menggunakan bahan-bahan herbal yang memiliki khasiat luar biasa untuk mengatasi penyakit varikokel secara alami. Daun sirsak dan kulit buah manggis adalah contoh tanaman obat yang dapat kita manfaatkan untuk menyembuhkan penyakit varikokel. Bagaimana cara alami menyembuhkan penyakit varikokel dengan kombinasi ramuan herbal kulit manggis dan daun sirsak, mari kita simak sajian lengkapnya di => Obat Tradisional Penyakit Varikokel.
Demikianlah informasi faktor penyebab penyakit varikokel yang kami sajikan. Semoga bermanfaat dan menambah pengatahuan kita mengenai hal apa saja yang menjadi pemciu timbulnya penyakit varikokel yang harus kita hindari. Terima kasih..
No comments:
Post a Comment